Jumat, 21 Juli 2017

KUMPULAN BEBERAPA CARA UNTUK MENJADI GURU PLAYGROUP & TAMAN KANAK-KANAK.

                    





Untuk menjadi Guru atau pengajar yang baik tidak semudah film di sinetro (tertawa) atau tak semudah yang di bayangkan. Tapi, jangan khawatir karena di sini saya akan mengupas atau memberi beberapa contoh atau bisa juga di sebut sebagai Tips (tertawa) di bawah ini

1.Mencintai Anak dan Senang Beraktivitas Dengan Anak

Nah, yang di maksud disini bukanlah mencintai seperti Romeo dan Juliet ya(tertawa) tetapi mencitai dalam artian menganggap siswa atau anak didik kita sebagai anak sendiri atau kalau yang belum nikah bisa kok menganggap siswanya sebagai kerabat terdekat. Senang beraktivitas dengan anak dalam artian kita berusaha beradaptasi dengan kebiasaan para siswa didik kita agar aktivitas kita dengan mereka bisa dengan mudah dalam hal pelajaran dengan mudah di lakukan.

2.Mau Terus Belajar

Keberhasilan seorang Guru atau Pengajar salah satunya bisa di lihat dari ''Kemauan siswanya dalam hal belajar'' jika para siswanya kemauannya besar dalam hal belajar  berarti Guru tersebut bisa di kategorikan Berhasil.

3.Dedikasi yang Tinggi

Di butuhkan dedikasi dan komitmen dari seorang unuk mengajarkan sesuatu kepada anak baik itu pengetahuan dan  kemampuan kognitif, kebiasaan baik, ke ahlian tertentu atau karakter-karakter  penting yang mereka miliki khususnya bagi Anak TK karena pada masa itu mereka tidak mau mengenal yang namanya mengalah

4.Menambah Pengalaman Mengajar

Menambah pengalaman dalam mengajar dapat di lakukan dengan mengikuti berbagai seminar yang tentunya bertema "Guru", atau magang di berbagai sekolah dan belajar dari guru yang lebih senior karena tidak menutup kemungkinan mereka akan memberi pengalaman mereka (kalau ngak kikir sih) atau mewawancarai para pensiunan guru yang kamu anggap seorang teladan selamah masih mengajar.


Anda suka dengan dunia anak? Dan ingin  berkarir sebagai Guru di usia muda tanpa kuliah 4 Tahun? Tadika Puri membuka kesempatan untuk kalian yang ingin berkarir di usia muda.

Info dan Pendaftaran:
Jln. Sultan Alauddin No.105C Makassar
WhatsApp: 085343941792
Email: tapur.alauddin@gmail.com

Atau klik Link kami di bawah ini:
http://lpgtktadikapurialauddin.site123.me/
http://pilotschoolalauddin.site123.me/
http://abcalauddin.site123.me/

http://kapalpesiaralauddin.site123.me/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TAHUKAH APA YANG MEMBUAT PILOT TAKUT?

Hal-hal yang sering membuat pilot takut mengudara adalah: 1. Hal-hal di luar kendali pilot: cuaca 2. Hal-hal yang sangat berbah...